Rabu, 20 Agustus 2014

Kue Hijau Sari Bayam

Kue yang dilihat sperti bakso ini ternyata pembutannya gak serumit bakso lho,,,kue ini merupakan kue dari sari banyam yang harum dan empuk selain itu bisa di beri isian farian rasa sesuai dengan selera :

 Berikut bahan-bahan yang di butuhkan :
1. 500 g Tepung Terigu
2. 200 g gula pasir
Kue Sari Bayam
3. 1/2 Bungkus ragi Instant
4. 1/4 sdt baking pouwder
5. 150 gram mentega putih
6. Isian sesuai selera

Cara Pembuatannya :
1. Camapurkan semua tepung terigu dengan gula    pasir,permipan dan baking pouwder
2. Tambahkan sari bayam sesuai dengan selera
3. Aduk hingga adonan menjadi kals lalu diamkan selama    kurang lebih 30 menit
4. Lalu bentuk dan isi sesuai dengan selera
5. Kukus sampai 15 menit lalu sajikan.

Resep makanan
http://dapurresep.com/sambal-dabu-dabu/
http://dapurresep.com/sambal-goreng-kentang/
http://dapurresep.com/resep-sayur-jantung-pisang/
http://dapurresep.com/resep-serabi-kuah-yang-nikmat/
http://dapurresep.com/resep-sayur-daun-singkong-yang-sehat-untuk-dikonsumsi/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar