Selasa, 09 September 2014

Apa itu Skizofrenia dan Bagaimana Keluarga Menyikapinya?




Skizofrenia adalah penyakit gangguan jiwa yang menyebabkan si penderita berhalusinasi. Seseorang yang menderita Skizofrenia mengaku bahwa dirinya adalah orang besar.

Lantas bagaimana cara keluara menyikapinya bila salah satu anggota keluarganya diagnosis penyakit tersebut?

1.       Orang tua harus tau penyebabnya setelah paham, orang tua harus ada intervensi misalnya obat, terapi dan memberikan gizi nutrisi.

2.   Jika si anak mengidap penyakit ini, orang tua sebaikanya  jangan cuek dan orang tua harus mendukung si penderita Skizofrenia dan yakin bahwa si anak akan sembuh.

3.     Berkonsultasilah kepada psekiater jika sudah mucul gejalanya. Dan jangan sekali-kali mengganggap bahwa si anak itu gila.

4.     Berkata jujur pada si anak dan jangan ada yang ditutupi dan terimalah kondisinya dan orang tua harus mengingatkan untuk minum obat, mensupport dan mendukung anak tersebut

Itulah beberapa tindakan keluarga jika salah satu anggota keluarganya diagnosis Skizofrenia.


Artikel Kesehatan
http://siklusair.com/understanding-hay-fever-and-the-treatments
http://siklusair.com/pollen-allergy-home-remedies
http://siklusair.com/scratched-cornea-symptoms-and-causes
http://siklusair.com/several-facts-of-allergy-eye-drops
http://siklusair.com/ibuprofen-vs-paracetamol-which-one-the-best

Tidak ada komentar:

Posting Komentar