Senin, 10 November 2014

Alasan Wanita Hindari Olahraga

Studi Amerika Serikat menyatakan bahwa wanita yang sering melakukan perawatan rambut akan malas berolahraga. Hal ini disebabkan karena mereka tidak ingin rambut yang mereka rawat rusak terkena keringat saat berolahraga.

Dari hasil studi yang melibatkan 103 wanita dari ras afro-america berusia antari 21-60 tahun di Caroline Untara, AS, menyatakan lebih dari 40 persen dari responden lebih memilih menghindari olahraga atau sengaja tidak bekerja terlalu ngoyo untuk menjaga keindahan rambutnya,
Lebih lanjut, studi ini menyatakan bahwa wanita ras afro-amerika merupakan ras yang paling banyak berolahraga dibandingkan ras lain. Oleh sebab itu, empat dari lima perempuan afro-amerika mengalami kelebihan berat badan dan obesitas.

Menurut Dr McMichael, salah satu solusi yang dianjurkan adalah wanita melakukan olahraga di waktu mendekati saatnya cuci rambut. Kemudian berolahraga dengan rambut diikat ataupun dikepang untuk mengurangi potensi rambut terkena keringat.


Baca juga :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar